Jadwal 8 Besar Liga Champions Eropa 2024

Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
8 Besar UCL (Foto: Instagram @uefachampionsleague)

Arenarakyat.com –Usai dilakukan drawing untuk menentukan lawan pada babak 8 besar Liga Champions Eropa 2024, kali ini kami akan membagikan informasi jadwal seluruh pertandingan tersebut.

Pada drawing yang dilaksanakan Jumat (15/3/2024), 8 kesebelasan yang dinyatakan lolos sudah mendapatkan lawan masing-masing untuk mendapat tiket semi final.

Arsenal akan bertemu dengan Bayern Munchen, Manchester City lawan Real Madrid, Barcelona menghadapi wakil prancis PSG, dan terakhir Atletico Madrid melawan Borusia Dortmund.

Babak 8 besar Liga Champions Eropa ini akan digelar 2 pertandingan home dan away, masing-masing tim akan dihitung aggregat gol guna mendapat tiket semi final.

Sehingga seluruh kesebelasan memiliki peluang yang sama dengan bermain di kandang sendiri serta bertandang ke stadion lawan, untuk jadwal babak 8 besar Liga Champions Eropa adalah berikut:

Baca Juga >>>  Jadwal Liga Inggris Hari Ini 30 Maret 2024! Ada Arsenal VS Manchester City

Leg 1
9/10 April 2024

– PSG Vs Barcelona
– Atletico Vs Borusia Dortmund
– Arsenal Vs Bayern Munchen
– Real Madrid Vs Man City

Leg 2
16/17 April 2024

– Barcelona Vs PSG
– Dortmund VS Atletico
– Bayern Munchen Vs Arsenal
– Man City Vs Real Madrid

Scroll to Top